Ini 10 Lagu Tema Pembuka Anime Terfavorit Fans Jepang di Tahun 2020!
Apakah lagu favoritmu masuk ke dalam daftar ini?
Follow Duniaku untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Situs berita anime di Jepang, Anime! Anime!, mengadakan polling untuk mengetahui lagu tema pembuka anime terfavorit di tahun 2020. Dari polling ini, ada 1176 suara yang masuk dengan persentase 28% pria dan 72% wanita. Nah, berikut 10 lagu yang mempunyai suara terbanyaknya!
Ada beberapa lagu yang dapat suara seri di sini. Jadi ada dua yang sama-sama dapat peringkat sembilan, dua yang sama-sama dapat peringkat enam, dan dua yang sama-sama di peringkat lima.
Kalau kamu bingung dengan penomeran di artikel ini, itu sebabnya.
9. Ada 2 yang masuk peringkat 9, pertama ada "Kaimin! Anmin! Syalist Seikatsu"oleh Inori Minase dari anime Sleepy Princess in the Demon Castle
Baca Juga: 5 Film Anime Masuk 10 Besar Film Jepang Terlaris di 2020!
9. Seri di peringkat sembilan ada lagu, "DiSCOVER the FUTURE" oleh IDOLiSH7 di anime IDOLiSH7 Second Beat!
8. Peringkat 8, "Navigator" oleh SixTones dari anime The Millionaire Detective - Balance: UNLIMITED
6. Ada 2 lagi yang seri di peringkat 6, pertama "Phoenix" oleh Burnout Syndromes dari anime HAIKYU!! TO THE TOP
6. Juga seri di peringkat enam ada lagu, "final phase" oleh fripSide dari anime A Certain Scientific Railgun T
5. Peringkat 5 pun seri, pertama ada "Daddy! Daddy Do!" oleh Masayuki Suzuki featuring Airi Suzuki dari anime Kaguya-sama: Love Is War? Season 2
5. Seri di peringkat lima, ada lagu "Hypnosis Mic -Rhyme Anima-" oleh Division All Stars dari anime Hypnosis Mic: Division Rap Battle: Rhyme Anima
3. Masuk big 3! Peringkat 3 jatuh kepada "Anima" oleh Reona dari anime Sword Art Online Alicization War of Underworld 2nd Cour
2. Runner-up atau peringkat 2 daftar ini adalah "Kaikai Kitan" oleh Eve dari anime Jujutsu Kaisen
1. Sang nomor 1! Daftar ini dirajai oleh "BREAKING DAWN" oleh Kim Jae-joong dari anime Noblesse
Nah, itu dia 10 lagu tema pembuka anime terfavorit menurut pembaca Anime! Anime!. Apakah lagu favoritmu masuk ke dalam daftar ini? Atau mungkin kamu punya daftar tersendiri? Tulis yuk di kolom komentar di bawah ini!
Baca Juga: 2 Lagu Kimetsu no Yaiba dari LiSA Terpopuler 2020 di Jepang!