10 Meme Duel Law dan Kurohige One Piece 1063 Terkocak
Bayangin Law harus lawan kelompok Yonko sendirian
One Piece bab 1063 memberi kejutan terutama bagi fans Trafalgar Law. Hal itu dikarenakan ia dan kru Heart Pirates harus berhadapan melawan salah satu Yonko, Teach dan para kru Kurohige.
Parahnya, Law seperti harus melawan semua musuhnya sendirian. Gara-gara itu, banyak warganet yang akhirnya membuat meme duel tak seimbang antara dua bajak laut tersebut.
Apa saja meme-memenya?
Baca Juga: Teori: Bisakah Trafalgar Law Mengalahkan Kurohige di One Piece?
1. Tampilan berbeda-beda, isinya cuma satu orang
2. Dilema bagi Law. Ketika bareng Luffy dapat masalah, pas berpisah malah dapat problem yang lebih besar
3. Lagi sibuk lawan musuh, kru sendiri malah ribut
4. Law: tau gini mending nebeng Mugiwara-ya
5. Yang dikhawatirkan, situasi Law bisa seperti Oden di masa lalu
6. Waduh, Bang Kurohige makin dekat, Kapten!
7. Berharap saja agar nasib Law tak seperti Ace yang masuk Impel Down gara-gara Kurohige
8. Baru inget kalau nasib Ace dan Law sama persis
9. Untungnya, pengalaman di Onigashima memberi Law sedikit celah dalam pertarungan
10. Kira-kira nasib Law bakal berakhir seperti apa setelah pertarungannya berakhir?
Itulah meme-meme tentang pertarungan Law melawan para kru Kurohige.
Bisa dibilang nasib Law seperti di ujung tanduk karena nasibnya seperti bisa dibilang hampir sama persis dengan Ace saat ia berduel dengan Teach.
Bagaimana pendapat kalian? Jangan lupa tulis di kolom komentar!
Baca Juga: Teori: Gimana Kalau Topi Jerami yang Lawan Kurohige di One Piece 1063?