Acer Iconia Talk S, Tablet Android yang Pengen Menjadi Smartphone

Pada kenyataannya, masih banyak pengguna Android super-cuek yang suka menelepon menggunakan tablet mereka... karena itulah, tablet+smartphone dari Acer ini ada...

Acer Iconia Talk S, Tablet Android yang Pengen Menjadi Smartphone

Event Acer Iconia Talk S, Tablet Android yang Pengen Menjadi Smartphone

[read_more id="265759"]

Spesifikasi lain Acer Iconia Talk S ini seperti internal storage yang memberi dua pilihan, 16 atau 32GBm, ada dua slot kartu SIM yang bisa digunakan untuk menelepon, ada dukungan koneksi internet 4G LTE, kamera utama 13MP, yang sayangnya tanpa LED flash (toh gadget sebesar ini juga akan sangat jarang digunakan untuk memotret di ruangan yang gelap), kamera depan 2MP, dan langsung menjalankan Android Marshmallow.

Acer Iconia Talk S mulai dijual September 2016 ini di wilayah Eropa, Timur Tengah dan Afrika, dengan perkiraan harga sekitar Rp2,5 jutaan. Denegan bentuknya yang sudah pantas disebut sebagai tablet, maukah kalian menelepon menggunakan Iconia Talk S ini?

[gallery td_select_gallery_slide="slide" ids="265785,265784,265783"]

Spesifikasi Acer Iconia Talk S

  • OS: Android 6.0 (Marshmallow)
  • UI: Acer UI
  • Prosesor: 64-bit MediaTek MT8735 berteknologi fabrikasi 28 nm, dengan CPU quad-core 1.3 GHz Cortex-A53
  • Memory: 2GB RAM
  • GPU: Mali-T720 MP2 dengan kecepatan 550-650 MHz
  • Layar: 7-inchi LCD IPS, 800 x 1280 pixel, 216 ppi
  • Storage: 32GB internal storage, bisa diperbesar melalui micro SD (slot tersendiri, bukan hybrid)
  • Kamera Depan: 2MP
  • Kamera Belakang: 13MP, autofocus
  • Konektivitas: 3G/4G LTE Cat 4, Bluetooth, WiFi, GPS (A-GPS)
  • Baterai: 3,400-mAh
  • SIM: dual microSIM

Sumber: Acer

Artikel terkait

ARTIKEL TERBARU