Siap-siap Dibuat Ketawa! Ini 20 Meme yang Paling Viral di Tahun 2020!
Banyak meme kocak juga tahun ini #duniakugeek #meme
Walau tahun ini jelas berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, namun kita masih mendapatkan meme.
Mulai dari masa pandemi, kuliah, sekolah dan bekerja dari rumah, sampai kejadian viral yang menjadi meme. Apa sajakah itu? Berikut 20 meme paling kocak yang muncul di tahun 2020!
1. Waktu ada beredar kabar tenetang perempuan yang bisa jadi hamil kalau berenang bareng laki-laki, ya tahulah netizen ngapain
2. Meme ini lahir dari foto yang menujukkan kesenjangan sosial di India
Baca Juga: Ini Identitas 10 Tokoh Meme Viral yang Bikin Penasaran!
3. Adegan film Captain America dari film Avengers: Endgame & Captain America: The Winter Soldier dijadikan meme yang bikin orang jadi emosi!
4. Istilah work from home atau bekerja dari rumah juga menjadi topik yang sering dibicarakan
5. Karena pandemik juga, ujian akhir tingkat SMA pun jadi tidak diadakan tahun ini
6. Gambar yang bisa didengar... Meme pembawa peti dari Ghana dengan tariannya itu pun juga menjadi viral tahun ini
7. Kira-kira beginilah gambaran kocak belajar dari rumah di tahun ini
8. Meme ini bahkan sampai diadaptasi menjadi video TikTok, bal bale bal bale~
9. Walau sedih tidak bisa mudik, setidaknya kita dihibur dengan kelakuan para warga yang kebelet mudik ini
10. Satu bungkusnya seharga 500 ribu lho!
11. Di masa pandemik, bersepada menjadi olahraga favorit warga untuk menjaga kesehatan sekaligus mengusir kebosanan
12. Adegan Leonardo DiCaprio di Django Unchained juga sering dijadikan meme tahun ini
13. Mau sinetron Indonesia apapun, pasti ada aja yang bisa dijadikan meme oleh warganet
14. Meme tentang overthinking ini juga banyak dipakai warganet untuk menyampaikan keresahan mereka atau sekedar bercanda
15. Rasanya, ... banget!
16. Tapi malah ujung-ujungnya sempat viral juga itu ospek online
17. Saat dua hal viral digabung, Mata Najwa sama Among Us
18. Mending...
19. Viral banget nih Bu Tejo tahun 2020 ini
20. Waduh om Juna
Itu dia 20 meme yang viral di tahun 2020. Kira-kira meme mana yang sering kamu lihat sekaligus yang bikin terbahak-bahak? Tulis di kolom komentar di bawah ya!
Diterbitkan pertama kali di IDN Times dengan judul "22 Meme Paling Kocak di 2020, Yuk Siap-siap Buat Ngakak!" ditulis oleh Muhammad Bimo Aprilianto.
Baca Juga: 10 Meme Beda Kebiasaan Chat Warga Indonesia dan Luar Negeri! Koplak!