Ngakak! 5 Insta Story Idol Paling Lucu Tahun 2017!
5 insta story dan video twitter idolaTahun 2017 segera berakhir dan pada kesempatan ini Duniaku.net pengen kasih kamu 5 insta story idol yang bisa mengocok perut kamu! lucu yang bisa bikin kamu ngakak!
sumber: tumblr[/caption]
Tahun 2017 segera berakhir dan pada kesempatan ini Duniaku.net pengen kasih kamu 5 insta story idol yang bisa mengocok perut kamu!
[page_break no="1" title="Insta Story idol GOT7"]
https://www.instagram.com/p/Bcodrh_Hm2S/
Insta Story idol pertama datang dari grup idol GOT7 yang diunggah kembali di instagram milik @K-popvine.s. Dalam video ini, terlihat Yugyeom dan Mark sedang menyapa penggemarnya. Mark juga mempromosikan lagu GOT7 yang berjudul "You Are" yang baru saja rilis.
Namun beberapa saat kemudian, Yugyeom memberitau bahwa GOT7 akan segera tampil di acara Music Bank. Setelah mendengar hal tersebut, Mark langsung reflek mencubit Yugyeom.
[duniaku_baca_juga]
Ternyata hal tersebut sebenarnya adalah rahasia lho! Dan para fan sebenarnya tidak mengetahuinya. Sontak hal tersebut membuat para idol ini canggung dan ekspresi mereka terlihat lucu!
[page_break no="2" title="Insta Story idol Super Junior"]
https://www.instagram.com/p/BcwYbNCHfxo/
Video selanjutnya datang dari idol senior, Super Junior. Seperti yang diketahui, Suju memang baru saja melakukan comeback. Kedua member Suju, Eunhyuk dan Donghae berinisiatif untuk menyapa para fan. Ketika sedang mengambil video, Yesung tiba-tiba muncul tanpa menggunakan baju.
[read_more id="357299"]
Reaksi keduanya sangat lucu, mereka terlihat bingung dan canggung. Donghae lantas mengatakan sesuatuyang membuat Enhyuk tertawa, yaitu "Selebriti memang menakjubkan". Donghae mengatakan hal tersebut padahal dia sendiri seorang selebriti!
[page_break no="3" title="Insta Story idol Sunmi"]
https://www.instagram.com/p/Bcl_YCnnYXo/
Insta story kali ini hasil re-upload dari acara reality show Weekly Idol yang dibintangi idol cantik Sunmi. Sunmi terlihat sedang menghubungi seseorang, tanpa basa basi Sunmi langsung menyanyikan lagu terbaru miliknya.
Tak disangka, si penerima telpon tidak mengetahui bahwa yang menelpon adalah Sunmi dan konyolnya malah bertanya "Siapa ini?". Sunmi terlihat terkejut dan tak peduli apapun jawaban dari penelpon, dia tetap bernyanyi hingga sang penelpon melanjutkan lirik yang dinyanyikan olehnya.
[page_break no="4" title="Insta Story idol Weki Meki"]
https://www.instagram.com/p/BcpZ9-9h_Vi/
Berbeda dengan grup idol lain, member dari Weki Meki yaitu Choi Yoojung melakukan sebuah airport fashion dengan sangat lucu. Bak berjalan di sebuah runway, Yoojung berpose dan berjalan layaknya seorang model.
Para member Weki Meki yang lain hanya tertawa malu melihat kelakuan dari membernya tersebut. Setelah itu Yoojung akhirnya merasa malu dan menutupi wajahnya dengan boneka.
[page_break no="5" title="Video Twitter BTS"]
https://twitter.com/vantaekim/status/941250932276260864?ref_src=twsrc%5Etfw&ref_url=https%3A%2F%2Fwww.koreaboo.com%2Flists%2F12-idols-instagram-stories-from-2017-that-will-make-you-laugh-harder-than-you-should%2F
Nah, yang ini adalah bonus dan bukan insta story. Dalam video Twitter yang diunggah oleh akun yang bernama @vantaekim nampak salah satu member BTS, RM sedang bertanya pada J-Hope tentang bagaimana perasaannya setelah BTS menjadi trending topic di Twitter.
[read_more id="356984"]
Alih-alih spontan menjawabnya, J-Hope malah memperlihatkan ekspresi yang sangat kocak! Dia seakan mencoba menelaah kata-kata RM dengan menggunakan bahasa inggris. Singkat padat dan jelas, J-Hope hanya menjawah 2 kata saja "Good. Thankyou".
Diedit oleh Fachrul Razi