Kindle Fire : Tablet Dual Core seharga 1 Jutaan

Kindle Fire merupakan anggota terbaru tablet produk Amazon yang akan mulai dipasarkan 15 November mendatang, ingin tahu bisa apa saja sih tablet sejutaan ini.

 

Kindle Fire : Tablet Dual Core seharga 1 JutaanDisaat Apple dan Google (beserta droid zombienya) bersengketa di beberapa negara terkait produk smartphone dan tabletnya, diam diam amazon mencuri momentum dengan merilis tabletnya sendiri yang dinamakan kindle Fire pada rabu 28 September. Tablet yang ditujukan sebagai next generation e-book reader ini didukung spesifikasi tablet kelas atas pada umumnya seperti processor dual core, wifi, layar dengan teknologi IPS (Setara iPad), layar kapasitatif multitouch anti gores dan berat dibawah 500 gram, ditambah kekuatan amazon yaitu konten buku, film dan musik. Kekurangan dari tablet ini hanyalah tidak adanya perangkat telefoni dan data 3G, Bluetooth, serta HDMI yang bisa dimaklumi karena perangkat ini memang didesain sebagai e-book reader.

Tablet ini dibangun dari android versi lama yang didesain untuk smartphone ( dipercaya Froyo) dan dilengkapi dengan user interface khusus yang memudahkan akses ke lebih dari 100.000 film dan pertunjukan televisi, 17 Juta Lagu, Jutaan Buku dan ribuan buku anak anak yang diilustrasikan dengan Indah.

[/caption]

 

[/caption]

Kindle Fire : Tablet Dual Core seharga 1 Jutaan[/caption]

Kindle Fire : Tablet Dual Core seharga 1 Jutaan[/caption]

Rekan duniaku tidak perlu khawatir tablet ini dimultilasi kemampuan gamingnya, official pagenya menyatakan bahwa perangkat 7 inchi ini mampu memainkan game game android dengan lancar jaya dan kompatibel dengan android market.

Kindle Fire : Tablet Dual Core seharga 1 Jutaan[/caption]

Salah satu keunggulan yang kami rasa revolusioner adalah adanya web browser baru yang dinamakan amazon silk, browser ini menggunakan pendekatan opera untuk menyajikan laman web yang sudah terkompresi ditambah optimasi optimasi lain seperti cloud computing, persistent connection, page index dan machine learning.

Kindle Fire : Tablet Dual Core seharga 1 Jutaan[/caption]

 

Technical Details

 

 

 

Bagi yang sudah ngebet siapkan duit 199 dollar ( 1,8 juta dengan kurs 9.000) dan melakukan pemesanan awal di sini dan pengiriman dimulai pada tanggal 15 Nopember. oya kalau ada kenalan disana yang mau kesini nitip dong ;)

Kindle Fire : Tablet Dual Core seharga 1 Jutaan

Artikel terkait

ARTIKEL TERBARU

Display7" multi-touch display with IPS (in-plane switching) technology and anti-reflective treatment, 1024 x 600 pixel resolution at 169 ppi, 16 million colors.
Size (in inches)7.5" x 4.7" x 0.45" (190 mm x 120 mm x 11.4 mm).
Weight14.6 ounces (413 grams).
System RequirementsNone, because it's wireless and doesn't require a computer.
On-device Storage8GB internal. That's enough for 80 apps, plus 10 movies or 800 songs or 6,000 books.
Cloud StorageFree cloud storage for all Amazon content
Battery LifeUp to 8 hours of continuous reading or 7.5 hours of video playback, with wireless off. Battery life will vary based on wireless usage, such as web browsing and downloading content.
Charge TimeFully charges in approximately 4 hours via included U.S. power adapter. Also supports charging from your computer via USB.
Wi-Fi ConnectivitySupports public and private Wi-Fi networks or hotspots that use the 802.11b, 802.11g, 802.11n, or 802.1X standard with support for WEP, WPA and WPA2 security using password authentication; does not support connecting to ad-hoc (or peer-to-peer) Wi-Fi networks.
USB PortUSB 2.0 (micro-B connector)
Audio3.5 mm stereo audio jack, top-mounted stereo speakers.
Content Formats SupportedKindle (AZW), TXT, PDF, unprotected MOBI, PRC natively, Audible (Audible Enhanced (AA, AAX)), DOC, DOCX, JPEG, GIF, PNG, BMP, non-DRM AAC, MP3, MIDI, OGG, WAV, MP4, VP8.
DocumentationQuick Start Guide(included in box); Kindle User's Guide (pre-installed on device)
Warranty and Service1-year limited warranty and service included. Optional 2-year Extended Warranty available for U.S. customers sold separately. Use of Kindle is subject to the terms found here.
Included in the BoxKindle Fire device, U.S. power adapter (supports 100-240V), and Quick Start Guide.