Microsoft Press Conference Recap!

Modern Warfare 3, Mass Effect 3, Gears Of War 3, Forza 4, Halo 4 semua muncul di sini

Microsoft Press Conference Recap!

Microsoft Press Conference Recap!

No xbox 720 atau apalah yang disebut next xbox seperti yang dirumorkan belakangan ini. Karena xbox 360 masih tetap akan tumbuh dengan banyak game yang akan keluar tahun kedepannya. Let’s wrap it up !

Modern Warfare 3 (November 8th 2011)

Modern Warfare 3 membuka conference ini dengan menunjukan demo terbaru yang dimainkan oleh Robert Bowling. Demo yang menunjukan gameplay dengan character baru, Frost di bawah laut kota New York.

Tomb Raider (Fall 2012)

Kedua dilanjutkan dengan demo Tomb Raider, Lara Croft kembali akan hadir dengan kita dengan gameplay yang wah. Gamer yang memainkan Uncharted akan berasa familiar dengan ini.

EA

Peter Moore menaiki panggung dan mengumumkan FIFA, Madden NFL, Tiger Woods PGA Tour semua akan mensupport kinect

Mass Effect 3 (2012)

Demo yang menunjukan gameplay pertama Mass Effect 3 ditunjukan dengan menggunakan Kinect. Yap betul, Mass Effect 3 akan mendukung penggunaan kinect.

Ghost Recon Future Soldier

Trailer dahsyat ditunjukan, banyak tanda tanya akan game apakah itu, kemudian logo Future Soldier dipertunjukan. Sedikit demo ditunjukan dengan menggunakan Kinect. Dan pada akhir diberitahukan semua seri lanjut Tom Clancy akan mendukung penggunaan kinect.

Xbox Live

Marc Whitten menggambil alih panggung dan menunjukan penggunaan fitur terbaru Xbox Live TV. Bing juga dipertunjukan disini.

Gears Of War 3 (September 20th 2011)

Cliffy B menepak jejak di panggung, semua mata tertuju padanya. Kemudian ia memanggil teman rappernya, Ice-T untuk membantu menjalankan demo terbaru game bad-ass ini. Sedikit sneak peak menunjukan boss battle yang sangat besar.

Microsoft Press Conference Recap!

Ryse

Tidak pernah mendengarnya ?? how about Codename Kingdom ? yap Ryse adalah nama pengganti dari project kingdom yang menggunakan engine graphic, Crytek.

Halo Combat Evolved (November 15th 2011)

Yeah tidak salah dengar, untuk memperingati ulang tahun ke 10 Halo series, Combat Evolved seri pertamanya akan diremake HD dengan juga mensupport fitur multiplayer.

Forza Motorsport 4 (October 11)

Musuh se-genre Gran Turismo 5 ini dengan kinnect support sudah siap untuk mengambil alih piala genre simulation racing. Release date baru diumumkan.

Kinect(s)

Sejumlah game kinect dipertunjukan disini. Antara lain Fable The Journey, 2012 (versi fps dari seri Fable, interesting),  Kinect Disneyland, Star Wars Kinect, Kinect Fun Labs, Kinect Sports Season 2, dan Dance Central 2.

Halo 4 (Holiday 2012)

Don Matrick kembali menaiki panggung mengucapkan goodbye dan dengan cara yang tidak terlupakan, mengumumkan “Halo 4 will be a part of new trilogy” tanpa kata lain Halo 5 dan Halo 6 sudah siap menunggu. Trailer terbaru juga dipertunjukan.

Microsoft Press Conference Recap!

Twitter juga diramaikan karena conference satu ini. Di antaranya : Lara Croft, Peter Moore, Tom Clancy, Bioware, Peter Molyneux, Halo Annivesary, Kinect Fun Labs,Kudo Tsunoda, Halo 4, #ghostrecon, #forza 4. Semua menjadi Trending Topic untuk beberapa saat.

Conference yang awesome dari Microsoft, semua game yang ditunggu-tunggu diumumkan, sejumlah surprise juga dipertontonkan di akhir. Cool Conference, Micro.

“You say it, Xbox finds it”

Artikel terkait

ARTIKEL TERBARU