TUTUP

20 Karakter Anime Paling Lucu Pilihan Fans!

Karakter yang menarik bisa menjadi maskot anime meski ia bukanlah karakter utama dari anime tersebut. Berikut 20 Karakter Anime Paling Lucu pilihan fans!

Sebuah karakter yang lucu bisa menjadi nilai lebih bagi suatu anime. Karakter yang menarik bisa menjadi maskot anime meski ia bukanlah karakter utama dari anime tersebut. Berikut 20 karakter anime paling lucu pilihan fans!

Kali ini [outbound_link text="polling" link="https://static.duniaku.net/2015/11/Karakter-Anime-Paling-Lucu-Sonic.jpg">


[page_break no="19" title="Tanuki - Gekkan Shoujo Nozaki-kun - 105pt"]
Tanuki yang lucu ini sering kali muncul di kondisi yang salah[/caption]
[page_break no="18" title="Kon - Bleach - 110pt"]
Kon-sama masuk!![/caption]  
[page_break no="17" title="Piyo-chan - Uta no Prince-sama - 115pt"] Ada yang bilang piyo-chan termasuk anggota Starish!, setuju?[/caption]
[page_break no="16" title="Hawk - Nanatsu no Taizai - 116pt"]
Babi yang tidak hanya rakus tapi juga bisa terbang dan berbicara ini memang lucu yah...[/caption]
[page_break no="15" title="Shiro - Crayon Shinchan - 126pt"]
Apa ada yang punya anjing yang juga dinamai Shiro?[/caption]
[page_break no="14" title="Mokona - Magic Knight Rayearth - 134pt"]
Ini dia salah satu karakter lucu nan legendaris buatan Clamp[/caption]
[page_break no="13" title="Taroumaru - Gakkou Gurashi! - 145pt"]

[page_break no="12" title="Halo - Mobile Suit Gundam - 160pt"]
Robot multiguna ini memang selalu mengingatkan kita pada berbagai serial Gundam[/caption]
[page_break no="11" title="Happy - Fairy Tail -168pt"]
Padahal rasanya lebih lucu Plue dibanding Happy[/caption] Lanjut ke halaman 2...
[page_break no="10" title="Gekota - A Certain Series - 198pt"]
Gekota masuki list!! Mikoto pasti bahagia![/caption]
[page_break no="9" title="Tetsuya #2 - Kuroko no Basket - 240pt"]
Anjing peliharaan Kuroko yang sekaligus maskot Tim ini memang lucu yah[/caption]
[page_break no="8" title="Elizabeth - Gintama - 251pt"]
Jangan pernah macam-macam dengan bebek(?) yang satu ini[/caption]
[page_break no="7" title="Cerberus "Keros" - Cardcaptor Sakura - 255pt"]
Satu lagi karakter masterpiece dari Clamp yang menandai era baru Mahou Shoujo[/caption]
[page_break no="6" title="Tippy - Gochuumon wa usagi Desuka? - 274pt"]
Sepertinya Tippy kecipratan aura lucu dari Chino juga[/caption]
[page_break no="5" title="Pikachu - Pokemon - 302pt"]
Pika... Pika... Pikachu!!![/caption]
[page_break no="4" title="Nyanko-sensei - Natsume Yuuchijou - 319pt"]
Siapa yang bisa menolak kucing bulat lucu seperti ini?[/caption]
[page_break no="3" title="Kyuubee - Puella Madoka Magica - 330pt"]
Jangan mudah tertipu dengan makhluk lucu penuh tipu daya ini[/caption]
[page_break no="2" title="Sadaharu - Gintama - 343pt"]
Walaupun lucu tapi Inugami satu ini suka asal gigit kepala orang[/caption]
[page_break no="1" title="Tony Tony Chopper - One Piece- 444pt"]
Entah bagaimana ekspresi Chopper kalau tahu dia menang polling ini haha[/caption]

Cukup menarik melihat daftar 20 karakter anime paling lucu diatas. Terlebih maskot anime legendaris seperti Doraemon tidak ada dalam list diatas. Sepertinya semua setuju jika Chopper merupakan maskot anime terlucu dan tentunya terpopuler untuk saat ini. Untuk kategori pilihan fans pria sesungguhnya Kyuubee menempati urutan pertama dan Chopper menempati urutan kedua. Sedangkan untuk kategori pilihan fans wanita Chopper dan Sadaharu berturut-turut berada di posisi pertama dan kedua.

Bagaimana menurut kalian apakah daftar diatas sudah pantas disebut sebagai karakter anime paling lucu? Atau mungkin ada maskot anime lain yang kalian rasa pantas masuk dalam daftar di atas? Suarakan di kolom komentar!