TUTUP

Kultur Doujinshi: Mengenal Budaya Pekarya Independen

Apa itu Doujinshi? Apa hanya sebatas komik nakal atau fanfic saja? Apakah ada hubungannya dengan skena indie? Jangan salah kaprah mengenai Doujinshi! Mari kita kenali budaya berkarya independen lewat pembahasan di artikel ini!

Self-published books. Sumber: The Kokopalm Family Facebook Page[/caption]

"Gambar, gambar sendiri~ Cetak, cetak sendiri~ Jual, jual sendiri~ Semuanya sendiri~"

Meski terdengar miris, plesetan lirik lagu di atas menggambarkan bagaimana penggiat Doujinshi berkarya. Kali ini penulis akan membahas tentang pergerakan ide yang saat ini bergolak di Indonesia.

 

Doujinshi dan Independensi

Apa yang anda pikirkan ketika mendengar kata Doujinshi? Apakah komik Jepang yang menjurus ke *ehem* hal-hal nakal? Karya yang dibuat dari fans, oleh fans, dan untuk fans? Apa musik yang dibawakan nama-nama asing di telinga anda? [duniaku_baca_juga] [duniaku_adsense] Charms, doujinshi Touhou buatan Ookawa Bukubu/bkub. Sumber: Dokumen Pribadi[/caption] Tiga hal tersebut mengacu pada hal yang sama, tak ada yang salah. Namun mendefinisikan Doujinshi sebagai karya mesum atau karya turunan buatan fans saja bukan hal yang tepat. Sebelum mendalami esensi dan nilai-nilai dalam kultur Doujinshi, ada baiknya kita mengenal dan memahami arti kata Doujinshi itu sendiri. Secara harfiah, Doujinshi berasal dari bahasa Jepang, yaitu Doujin (同人, orang yang sama, merujuk pada orang yang punya minat/tujuan yang sama) dan Shi (誌, imbuhan yang bisa diartikan sebagai penerbitan berkala/teratur.) Saat dua kata tersebut disatukan, maka kita mendapat definisi:

“Karya yang dibuat dan diterbitkan oleh orang-orang yang berminat sama.”

DoujinshiDoujin CircleDoujinIndieDoujin worksIndie worksIndie worksistilah JepangDoujinshiIndieself-published

Ada banyak contoh yang bisa dibahas soal pekarya independen di Indonesia, tapi klik dulu halaman selanjutnya ya!

Evolusi Budaya Doujinshi

Doujinshiself-publishingMeiroku ZasshiMeirokushaMeirokushaDoujinshide factoGarakuta Bunkomembentuk New Manga PartyShin Manga-toDoujinshiComiket/Comic Marketdoujinshi/self-publishingPulp FictionPulp Magazineself-publishedBlack MaskDoc SavagePulp MagazineConan the BarbariandoujinshiPulp Magazine

Lalu, apa Indonesia punya budaya self-publishing? Cek halaman selanjutnya!

Kultur Doujinshi di Indonesia - Pembuka

self-publishedself-publishingself-publishingself-publishingself-publishedself-publishing*ehem*self-publishingdoujinshi

Bagian terakhir akan membahas budaya Doujinshi modern di Indonesia! Jadi, jangan pergi dulu dan klik halaman berikutnya!

Kultur Doujinshi di Indonesia - Penutup

pop cultureself-publishingOnly HumanSi Jukiself-publisheddoujinindie gamemusik indie
DoujinshiDiedit oleh Snow