TUTUP

Godzilla Sambangi PS3/PS4, Sayang Grafisnya Masih Kaya Game PS2

Dalam game ini, Godzilla menjadi penghancur, sekaligus pahlawan bagi manusia...

Sukses Godzilla di ranah movie sepertinya tidak dibarengi dengan video gamenya. Sepanjang tahun ini, dua game yang mengiringi perilisan film terbarunya sekadar cari aman saja. Godzilla: Strike Zone dan Godzilla Smash 3 yang muncul untuk platform mobile memang sekadar sarana pengisi waktu luang. Namun pertengahan Juni kemarin, Bandai Namco Games mengkonfirmasikan sebuah game baru eksklusif konsol Sony, yaitu PS3 dan PS4 untuk mendukung film terbarunya yang ditayangkan 16 Mei kemarin, dan berhasil mereaup pemasukan mencapai US $507 juta. Di negara asalnya Jepang yang baru tayang 25 Juli, film terbarunya itu tidak kalah suksesnya, sampai bisa jadi memutuskan Bandai Namco untuk membuka kedok game konsol yang sudah mereka siapkan sebelumnya, dan menurut rencana akan dirilis 18 Desember 2014 nanti. https://twitter.com/GodzillaTheGame/status/541093164413505536

Post by Godzilla The Game.
Sebelumnya, Bandai Namco Games belum memastikan apakah game ini akan dirilis di luar Jepang. Sampai kemarin, Bandai Namco Games America mengkonfirmasikannya selama event The Game Awards, jika game Godzilla ini akan dirilis di Amerika Utara, Eropa, Timur Tengah dan Australia pada kuartal kedua 2015. Berikut trailer barunya yang dirilis mengiringi konfirmasi versi translasinya:

Godzilla The Game - Reveal Trailer

Godzilla special effectGodzillaspecial effectatomic breath, level wantedGodzillaGodzillaKaijū-ō GodzillaGodzilla Vs. pre-orderGodzillaKalian gamer PS3 yang kebetulan memiliki akun PSN Jepang, bisa juga mencoba demonya yang sudah tersedia di PlayStation Store. Melalui demo ini, kalian bisa mengendalikan .