Yokai Sangokushi bisa menjadi media yang pas untuk anak-anak belajar sejarah Samkok! Tapi yang menyukai figur aslinya apa bisa menerima ya jendral kharismatik seperti Liu Bei diubah menjadi monster Jepang?
Follow Duniaku untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow
WhatsApp Channel &
Google News
Setahun yang lalu, Level-5 selaku pemegang gak atas Menurut Level-5, game yang bakal dirilis 2 April 2016 besok ini bakal memberi bonus "Komasan Sun Ce" Military Commander Legendary Medal, serta juga untuk kopian awalnya, juga ada figure strap "Komasan Sun Ce." Sedangkan untuk versi download/digitalnya, kalian mendapatkan yo-kai eksklusif, Buchinyan Zhao Yun yang bisa diajak berteman. Dalam Yokai Sangokushi, kalian berperan sebagai komandan miloter yang bertarung melawan penyatuan Sakura Country. Dan untuk itu, bakal melibatkan lebih dari 400 yo-kai, yang diantaranya: [gallery size="large" link="file" ids="246170,246169,246168,246167,246166,246165"]
- “Jibanyan Liu Bei”
- “Komasan Sun Ce”
- “Furunyan Cao Cao”
- “Meramerlion Zhang Fei”
- “USApyon Sima Yi”
- “Tsuchinoko Liu Shan”
- “Whisper Zhuge Liang”
- “Komajiro Sun Quan”
- “Nogappa Jiang Wei”
Yah, karena ini berbasis cerita epik Tiga Kerajaan, jangan heran jika nama-nama familiar jenderal legendaris Tiongkok seperti Liu Bei yang muncul di tengah peperangan. Namun agak aneh juga, melihat seperti Zhuge Liang muncul dalam wujud monster Yokai Whisper, Sun Ce dalam wujud Yokai Komasan, atau Cao Cao dalam wujud Furunyan. Kalian lihat saja sendiri melalui video-video perkenalannya di bawah ini.
Namun cara seperti ini juga sangat tepat digunakan untuk memperkenalkan cerita sejarah Tiga Kerajaan kepada anak-anak, karena mereka pasti juga tertarik ketika melihat para ikon sejarah tersebut muncul dalam wujud yang imut dan menggemaskan. Menurut Level-5,
Yokai Sangokushi akan dibuat berseri, dan ini menjadi game pertamanya. Semoga saja tidak hanya untuk 3DS nantinya.