48 Karakter Genshin Impact dan Elemennya, Lengkap Banget!
Mana karakter favoritmu?
Follow Duniaku untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Karakter Genshin Impact bisa dibilang cukup banyak dan berjumlah 48 karakter dengan kekuatan serta elemen yang berbeda-beda. Tingkatan karakter ini dimulai dari karakter tier C hingga SS+
Urutan tier ini ditentukan dari kekuatan dan ketangguhan karakter tersebut. Namun, miHoYo sebagai pengembang bisa dibilang cukup rajin untuk melakukan update, sehingga daftar tier karakter ini bisa saja berubah.
Untuk kamu yang ingin mengetahui karakter Genshin Impact dan elemennya, simak daftar berikut ini.
1. Apa itu tier dalam Genshin Impact?
Game Genshin Impact memiliki tier list atau tingkatan karakter. Daftar karakter ini dapat berubah tergantung patch atau update game Genshin Impact.
Semakin tinggi tier, semakin efesien penggunaan karakter tersebut. Namun, tier di bawahnya tentu sangat bisa diandalkan sesuai dengan role-nya masing-masing. Kombinasi role yang baik akan membuat tim semakin kuat dalam menjalankan quest.
2. Karakter SS+, S+, dan S
Karakter SS+:
Ayaka (Cryo) sebagai Main DPS
Bennett (Pyro) sebagai Utilty
Childe/Tartaglia (Hydro) sebagai Main DPS
Ganyu (Cryo) sebagai Main DPS
Hu Tao (Pyro) - C1 sebagai Main DPS
Kazuha (Anemo) sebagai Utility
Riden Shogun (Electro) - C2 sebagai Utility
Xingqiu (Hydro) sebagai Sub DPS
Zhongli (Geo) sebagai Utility
Karakter S+:
Albedo (Geo) sebagai Sub DPS
Ayato (Hydro) sebagai Main DPS
Diona (Cryo) sebagai Utility
Eula (Cryo) sebagai Main DPS
Itto (Geo) sebagai Main DPS
Mona (Hydro) sebagai Utility
Sara - C6 (Electro) sebagai Utility
Sucrose - C6 (Anemo) sebagai Utility
Shenhe (Cryo) sebagai Utility
Venti (Anemo) sebagai Sub DPS
Xiangling - C4 (Pyro) sebagai Main DPS
Yun Jin - C2 (Geo) sebagai Utility
Karakter S:
Beidou - C2 (Electro) sebagai Sub DPS
Diluc (Pyro) sebagai Main DPS
Fischl - C6 (Electro) sebagai Sub DPS
Gorou (Geo) sebagai Utility
Jean (Anemo) sebagai Utility
Klee (Pyro) sebagai Main DPS
Kokomi (Hydro) sebagai Utility
Rosaria - C6 (Cryo) sebagai Utility
Yae Miko (Electro) sebagai Utility
Yoimiya (Pyro) sebagai Main DPS
Baca Juga: 6 Fakta Kazuha Genshin Impact, Sang Karakter Inazuma
3. Karakter A, B, C
Karakter A:
Barbara (Hydro) sebagai Utility
Kaeya (Cryo) sebagai Sub DPS
Keqing (Electro) sebagai Main DPS
Ningguang - C1 (Geo) sebagai Main DPS
Noelle (Geo) sebagai Main DPS
Qiqi (Cryo) sebagai Utility
Sayi - C1 (Anemo) sebagai Utility
Xinyan - C4 (Pyro) sebagai Utility
Yanfei - C1 (Pyro) sebagai Main DPS
Karakter B:
Aloy (Cryo) sebagai Sub DPS
Chongyun - C1 (Cryo) sebagai Utility
Lisa - C2 (Electro) sebagai Sub DPS
Razor - C4 (Electro) sebagai Main DPS
Traveler - C6 (Electro) sebagai Utility
Karakter C:
Amber (Pyro) sebagai Sub DPS
Traveler - C6 (Anemo) sebagai Sub DPS
Traveler - C6 (Geo) sebagai Sub DPS
Nah, itu dia daftar lengkap karakter Genshin Impact beserta elemennya. Mana karakter favoritmu?
Baca Juga: 7 Fakta Kamisato Ayato Genshin Impact, Sang Komisioner Yashiro!