Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang

Persis seperti yang disebutkan oleh Profesor Arysio Nunes dos Santos lewat bukunya, Atlantis the Lost Continent Finally Found!

Melihat hujan dan banjir Jakarta hari ini, saya jadi teringat dengan buku [outbound_link text="Atlantis the Lost Continent Finally Found" link="https://www.goodreads.com/book/show/24425860-atlantis-the-lost-continent-finally-found"]. Lewat buku tersebut, Profesor Arysio Nunes dos Santos berusaha meyakinkan kita bahwa benua Altantis yang diceritakan dalam catatan-catatan kuno itu sebetulnya adalah Indonesia.

Gambaran tentang Benua Atlantis sepenuhnya bersumber dari Catatan Plato (427 – 347 SM) dalam dua karyanya, yaitu Timaeus dan Critias. dalam bukunya yang diberi judul Timaeus, Plato sangat menarik tentang Atlantis, Berikut ini kutipannya:

“Di hadapan Selat Mainstay Haigelisi, ada sebuah pulau yang sangat besar, dari sana kalian dapat pergi ke pulau lainnya, di depan pulau-pulau itu adalah seluruhnya daratan yang dikelilingi laut samudera, itu adalah kerajaan Atlantis. Ketika itu Atlantis baru akan melancarkan perang besar dengan Athena, namun di luar dugaan, Atlantis tiba-tiba mengalami gempa bumi dan banjir, tidak sampai sehari semalam, tenggelam sama sekali di dasar laut, negara besar yang melampaui peradaban tinggi, lenyap dalam semalam.”

Plato menyatakan bahwa puluhan ribu tahun lalu terjadi berbagai letusan gunung berapi secara serentak, menimbulkan gempa, pencairan es, dan banjir. Peristiwa itu mengakibatkan sebagian permukaan bumi tenggelam. Bagian itulah yang disebutnya benua yang hilang atau Atlantis.

Tapi Altantis adalah Indonesia? Wow, ini seperti mimpi di siang bolong. Seperti teori [outbound_link text="Hitler yang melarikan diri ke Indonesia karena megagumi sosok Bung Karno" link="http://www.merdeka.com/peristiwa/ada-kapal-nazi-di-laut-jawa-benarkah-hitler-mati-di-indonesia.html"]. Namun melihat kondisi Jakarta yang nyaris lumpuh karena hujan dan banjir, saya jadi berpikir ulang. Betulkah ada hubungan antara Indonesia dan Atlantis?

Mari kita perhatikan foto-foto ini sebagai bukti otentik yang tak terbantahkan:

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Atlantis yang hilang?[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Istana Negara[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Bukan MRT apalagi monorail[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Ini bukan macet...[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang ... ini baru macet![/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Ini belum seberapa...[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang ... dibandingkan yang ini![/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Kita butuh kendaraan amphibi[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Oh, Jakarta...[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang The exit strategy?[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Siapa suruh datang ke Jakarta?[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang God... Godzilla!![/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Tenang, ada Ultraman!![/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Inikah Tol Laut yang dimaksud Jokowi?[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Tol Laut?[/caption]

Hujan dan Banjir Jakarta Hari ini Buktikan Kalau Indonesia Memang Atlantis yang Hilang Kita butuh TransJakarta seperti ini khusus untuk hujan dan banjir[/caption]

Penggegas ide Atlantis Indonesia, Prof. Arysio Nunes dos Santos, adalah seorang atlantolog, geolog, dan fisikawan nuklir asal Brazil. Beliau melakukan penelitian selama 30 tahun untuk mengambil kesimpulan tersebut.

Baca: ZBL sama Banjir, Meme Jakarta Banjir pun Bermunculan!

Sayangnya Prof Santos tidak melihat kondisi Jakarta di saat banjir seperti ini. Kemungkinan, jika beliau melihat foto-foto ini, tidak perlu waktu 30 tahun untuk menyimpulkan Indonesia adalah Atlantis yang hilang. We believe you, Prof!

 

sumber: whatsnewjakarta.com, megapolitan.kompas.com, bulitinislam.com

Artikel terkait

ARTIKEL TERBARU