TUTUP

Indonesia Dijajah Brunei?! Begini Kocaknya WorldWarBot 2020!

Mozambique jadi rebutan, Antartika jadi superpower dunia, bagaimana nasib Indonesia?!

Suatu hari di bulan Oktober 2033, Brunei kembali berhasil menguasai Indonesia. Eit, tunggu dulu. Ini bukan hoax, bukan pula serius. Ini adalah salah satu kejadian terbaru dalam WorldWarBot 2020! WorldWarBot 2020 adalah simulasi kocak di Facebook yang mengandai-andai kalau perang dunia baru mulai terjadi dari tahun 2020. Dan hasilnya? Negara-negara superpower tidak berkutik! https://www.facebook.com/794895987563572/photos/a.794927694227068/796210537432117/?type=3&__xts__%5B0%5D=68.ARAv0SuuVJLmG6Zj0KtDxxWIt2ueCNJ11YfDpStMCmkFj81q24b0sH9rd6VcuHQ32DJN1flxqYl8LZItdE7AP-Tx6YYs81i3CdENMLY7kwfh0b-6ucc39BgqnGKgldZjZ8Pl0OE8QdBCto8ygm9vVwMIzM383xZq64SGmJc1a-8ToBTl25aQl841bpKDiIVTzSmgm3_3guw9mrwmzPDbaoO9LwUsIgj3jk-DO8TUYYeTn-IPugJaqeDbYkleErVC48-p6YVuhfu-VLT2YFQG4WTPOqZRkNkWw5LxakQ0oMayWWE3vzliUs_oCpsE&__tn__=H-R Perang memperebutkan Indonesia diawali dari tahun 2024... Simulasi peperangan era global ini serba ditentukan oleh sebuah bot, yang menunjuk negara secara acak untuk mulai menyerang dan menguasai daerah lainnya yang kerap bertetanggaan dengan negara tersebut. https://www.facebook.com/794895987563572/photos/a.794927694227068/797332880653216/?type=3&__xts__%5B0%5D=68.ARBWOEu5NtFAR9gh_ZRk20XGyCY5C5Qka4Z9j1N_4XylUUWrhYXtWKKAZUiviIFd4QbCFs6yDO8ek8CC_VA3Twpdal4xqDQAdz6YyRqpP39_GM9Kao_Y7DCxqUCsZuz1iW2T09RYklWh1FLZpZdnc59Bx2pqqE13o3L_3wRCpyxDLwIpoHuEBJITlWZOCHVj4F00-OcOmTDpReRgt95PadFO4-0AqEUbKHx1j0-aP--_zK14IT0a288Sc4kdenZys99j3Lq-ntAb48ilhvtTNxXw3LS_VRCkRQKbXSdCzZtO1Ej8frBKscvXe9vOTn6nsUE&__tn__=H-R Antartika Superpower 2027 Bot ini jadi viral di medsos tersebut berkat kekocakannya dalam membentuk kejadian-kejadian tidak terduga sepanjang sejarah oleh para netizen! Dengan update informasi dari bot tersebut secara berkala, kita disuguhkan kisah-kisah pertempuran kreatif yang mengundang gelak tawa dan menuai komentar-komentar kocak di dalamnya! Celetukan para warganet di dalam kolom komentarnya pun tidak kalah lucu, karena kerap mereka langsung menjawab dalam wujud berita BREAKING NEWS yang kerap mencoba untuk menjelaskan alasan negara tersebut mampu menguasai lawannya! Bagaimana tidak? Ada-ada saja kejadian-kejadian menggemparkan nan mencengangkan seperti sepak terjang Antartika dalam menguasai Bangladesh, yang tentunya tidak mungkin tercapai saat ini tanpa bantuan pinguin-pinguin bersenjata lengkap dan portal dari belahan bumi lain! https://www.facebook.com/794895987563572/photos/a.794927694227068/798985943821243/?type=3&permPage=1 Belum lagi, hasil pertempuran di Amerika Selatan yang kerap menghasilkan Paraguay bolak-balik menguasai negara demi negara dengan agresif, sampai tiba-tiba Brazil menyerang dan menguasai Paraguay! Apakah Brazil adalah monster yang terusik karena tingkah rakus Paraguay dalam peperangan ini? Ataukah penjelajahan Brunei mampu dihentikan oleh para penguin Antartika? Kita saksikan nanti. Apa pendapatmu tentang WorldWarBot 2020 dan sumber humor terbaru yang dibawakanya bagi para penghuni Facebook? Bagikan opinimu tentang fenomena kocak ini melalui kolom komentar di bawah!